Mustofa, Ketua PC SPEE FSPMI Batam Diprediksi Lolos ke Kursi DPRD Batam

Batam, KPonline – Proses tabulasi suara caleg DPRD Batam saat ini masih berjalan di PPK. Ratusan saksi, simpatisan dan aparat kepolisian masih mengawal dengan ketat proses penghitungan suara tersebut . Di perkirakan dua atau tiga hari ke depan, proses ini akan selesai. Meski demikian prediksi orang yang akan mengisi kursi dewan mulai terlihat, dan Mochamat Mustofa satu satunya caleg dari buruh yang akan lolos ke kursi DPRD Batam.

Mochamat Mustofa yang maju melalui partai PKS merupakan ketua Pimpinan Cabang SPEE FSPMI Batam dengan anggota lebih dari 18 ribu orang. Dan berikut prediksi para caleg yang akan duduk di DPRD Batam yang kami kutip dari tanjungpinangpos

Bacaan Lainnya

Dapil Batam 1, Batam Kota-Lubuk Baja:

‎Putra Yustisi Respaty-PDIP‎
Thomas A Sembiring-‎PDIP‎
Hendra Asman-Golkar
Lik Khai-Nasdem‎
Taufik Muntasir-Nasdem‎
Ahmad Surya/Gandi Setiawan-Gerindra
Sahat Tambunan-Demokrat‎
Rohaizat/M Iqbal-PKS‎‎
Ides Madri-Golkar
Biyanto-PAN
Aman-PKB‎
Iwan Krisnawan-Hanura‎

Dapil Batam 2, Bengkong-Batuampar:

Udin P Sihaloho-‎PDIP‎
Nuryanto-PDIP‎
Asnawati Atiq -Nasdem
Rubina Situmorang-‎Hanura
Harmidi Umar Husen-Gerindra‎
Siti Nurlailah-‎PKS
H Sahrul-PAN
M Yunus Muda-‎Golkar‎

Dapil Batam 3 Bulang, Galang, Nongsa, dan Sei Beduk ‎:

M Yunus/Werton Panggabean-‎Gerindra‎
Tumbur M Sihaloho-‎PDIP‎
Kamaludin-‎Nasdem‎
M Yunus SPi-‎Demokrat
Muchamat Mustofa-‎PKS
Bobi Alexander Siregar-‎Hanura‎
Ruslan Ali Wasyim-Golkar
Edward Brando-‎PAN‎

Dapil Batam 4 Sagulung‎‎:

Dandis Rajagukguk-PDIP‎
Djoko Mulyono-‎Golkar‎
Amintas Tambunan-Nasdem‎
Jeffry Simanjuntak-PKB
Syafei-‎PKS‎‎
Mulia Rindo Purba-‎Gerindra
Sumali-‎Demokrat‎
Fadli‎-PPP ‎atau Nono Hadi Siswanto ‎PAN
Tamrin atau Utusan-Hanura‎

Dapil Batam 5 Batuaji ‎:

Tohap Erikson Pasaribu-‎PDIP
Arlon Veristo-‎Nasdem
Safari Ramadan-‎PAN
Jimmy SM Nababan atau Gatot /Golkar
M Rudi-‎Gerindra‎
Tumbur Hutasoit-Hanura

Dapil Batam 6 Sekupang-Belakang Padang:‎

Budi Mardiyanto-PDIP
Iman Setiawan-GERINDRA
Capt Luther Jansen-GERINDRA
Indra-‎HANURA
Rival Pribadi atau Banjar Ahmad-‎NASDEM
Nina Melani-Gokar ‎
Hendrik PKB‎ atau Jhonson Sibuea-Demorat

Pos terkait