Bekasi, KPonline – Sabtu malam (2/03/2019), dengan diiringi rintik hujan. Sambil menikmati kopi hitam, ia berkeluh kesah tentang gajinya yang hanya cukup untuk menyambung hidup selama sebulan. Sebut saja Ozi, selengkapnya
Laporan Utama
Tag: human interest
Bung Edoy : Perubahan Harus Diperjuangkan
Bekasi, KPonline – “Ane bukan orang yang suka nyari jabatan. Tetapi demi perubahan, kesempatan itu harus diambil,” jawab Eddy Kuncoro ketika KP menanyakan apa yang ia rasakan ketika diberi amanah selengkapnya
Dedikasi dan Tanggung Jawab, Itu yang Paling Penting
Bekasi, KPOnline – Saat ini semua orang tahu kalau FSPMI itu adalah serikat buruh terkuat di tanah air. Semua orang juga tahu kalau Bekasi merupakan daerah dengan basis massa terbesar selengkapnya
Rakyat Kelas Tiga : Perjuangan Buruh Kecil Demi Masa Depan Anak Kembarnya
Purwakarta, KPonline – Kelahiran sang buah hati adalah ha yang paling dinanti oleh para calon orang tua. Hadirnya seorang anak adalah sebuah rizki tak ternilai harganya bagi para orang tua. selengkapnya
Buruh yang Cerdas Adalah Buruh yang Rajin Membaca
Bogor, KPOnline – Membaca. Inilah pelajaran pertama yang diajarkan pertamakali oleh Allah SWT kepada utusan-Nya, Muhammad. Tanpa perlu banyak teori, kita sudah bisa menyimpulkan sendiri betapa pentingnya manfaat membaca dalam selengkapnya
Setelah Menabung 29 Tahun, Seorang Buruh Akhirnya Naik Haji
Buruh Sadap Karet Ini Naik Haji Setelah Menabung 29 Tahun CILACAP KPOnline – Seorang buruh sadap getah karet di Cilacap, Jawa Tengah, mampu menjalankan ibadah haji. Padahal, upah sebagai buruh selengkapnya
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.