Sidoarjo, KPonline – PUK SPL FSPMI PT Pakarti Riken Indonesia menggelar Pendidikan Dasar Serikat Pekerja bagi anggota baru pada Selasa, 8 Juli 2025. Kegiatan ini dimulai pukul 15.30 WIB, tepat selengkapnya
Penulis: Kontributor Sidoarjo
Perundingan FSPMI dengan Manajemen PT New Asia Internasional Bahas Keberlangsungan Kerja 85 Anggota Baru
Sidoarjo,KPonline – Serikat Pekerja Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) kembali menunjukkan komitmennya dalam memperjuangkan hak-hak pekerja. Bertempat di kantor PT. New Asia Internasional Jl. Raya Industri No.1, Tambak, Tambak selengkapnya
Sidang PKPU Ditunda, Buruh PT PAKERIN Kecewa dan Luapkan Kemarahan di Pengadilan
Surabaya, KPonline – Sidang pembuktian dalam perkara Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) dengan nomor perkara 26/Pdt.Sus-PKPU/2025/PN Niaga Sby yang diajukan oleh PT Sahabat Sentra Asia (SSA) terhadap PT PAKERIN, kembali selengkapnya
FSPMI Bawa Mobil Komando ke Pengadilan Negeri Surabaya: Teriakan Tolak PKPU PAKERIN Menggema
Surabaya, KPonline — Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) kembali menunjukkan konsistensinya dalam mengawal proses hukum terkait nasib buruh. Dalam sidang pembuktian Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) yang diajukan PT selengkapnya
PUK SPL FSPMI PT Pakarti Riken Indonesia Serius Kawal Pendaftaran Sekolah Jalur Afirmasi Anak Buruh
Sidoarjo, KPonline – Pendaftaran sekolah melalui Jalur Afirmasi Anak Buruh adalah buah perjuangan buruh Jawa Timur sejak 2019 lalu, PUK SPL FSPMI PT Pakarti Riken Indonesia menunjukkan keseriusannya dalam mengawal selengkapnya
Anak Terancam Tak Bisa Daftar Sekolah, FSPMI Dampingi Wali Murid Urus SKL
Sidoarjo, KPonline – Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) menyuarakan keprihatinan atas dugaan praktik penahanan Surat Keterangan Lulus (SKL) yang dilakukan oleh salah satu sekolah swasta di Sidoarjo. Dokumen penting selengkapnya
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.





